Home / Kabar Daerah

Jumat, 13 Agustus 2021 - 21:17 WIB

Dewan Pengawas BPJS Pusat kunjungi Klinik Berlian Husada Pesawaran

Syahruddin - Penulis

TV DESA NEWS-PESAWARAN. Klinik Berlian Husada yang beralamat di Desa Tanjung Kerta Kecamatan Way Khilau Kabupaten Pesawaran menerima kunjungan kerja Anggota Dewan Pengawas (Dewas) Pusat BPJS Kesehatan, Siruaya Utamawan S.E. beserta Dewas BPJS Kesehatan Provinsi dan Dewas BPJS Kabupaten Pesawaran (13/08/2021).

Dalam kunjungan nya Siruaya menyampaikan bahwa kunjungan ini bertujuan pertama untuk memastikan bahwa pelayanan terhadap peserta JKN-KIS di Klinik ini sudah sesuai dengan SOP kesepakatan kerjasama, kedua mendapatkan masukan dan kritik terkait penyelenggaraan Program JKN-KIS karena kami terbuka atas masukan dan kritik dari masyarakat supaya kami bisa menjalankan tugas dengan lebih baik sekaligus kami bisa melihat secara langsung proses pelayanan JKN-KIS di Klinik Berlian Husada ini, jelasnya

Baca Juga |  LPM Mitra Pemerintah Kelurahan Dalam Pembangunan Dan Pemberdayaan Masyarakat Di Kelurahan

Sementara itu Kepala Klinik Berlian Husada (KH.Syi’aruddin.S.Ag., M.Pd.I) yang juga merupakan pengasuh Pondok Pesantren Ibnu Muhtarom Way Khilau menyampaikan ucapan terima kasih atas kunjungan dari Badan Pengawas BPJS Kesehatan dari Pusat dan Provinsi ke Klinik yang kami kelola ini,

Terima kasih, suatu kebanggaan dan penghargaan buat kami atas kunjungan ini, menurut kami kunjungan ini merupakan bentuk perhatian dan kepedulian BPJS kepada klinik kami dan juga kepada peserta BPJS kesehatan, tentunya ini akan memotifasi kami didalam memberikan pelayanan jaminan kesehatan kepada para peserta BPJS dan akan kami jadikan pedoman agar klinik Berlian Husada bisa lebih baik dan maksimal didalam memberikan pelayanan kesehatan terhadap masyarakat di kabupaten Pesawaran khususnya di kecamatan Way Khilau. Tutup nya

Follow WhatsApp Channel tvdesanews.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow
Berita ini 386 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Kabar Daerah

Menbud Fadli Zon Pimpin Upacara HBN ke-76, Gubernur Mahyeldi Sebut Bela Negara Tanggung Jawab Seluruh Warga*

Kabar Daerah

Kinerja Desa di Maros Cemerlang, ADD Terserap 100%

Kabar Daerah

Konferwil Perhiptani Sumbar: Peran Krusial Penyuluh dalam Mendukung Pembangunan Pertanian Modern

Kabar Daerah

Pameran Pusaka Desa: Merayakan Kekayaan Budaya Lombok Barat

Kabar Daerah

30 Desa di Mukomuko Rasakan Manfaat Tambahan Dana Desa, Dorong Pembangunan Desa Lebih Cepat

Kabar Daerah

Transformasi Digital Desa: Kunci Atasi Kemiskinan dan Tingkatkan Kesejahteraan

Kabar Daerah

Dari Desa ke Dunia: Cokelat Desa Sidorejo-Polewali Mandar, Buka Peluang Ekspor

Kabar Daerah

Sumbar Bersinar, Borong Penghargaan Adhikarya Pangan Nusantara