Home / Talk Show

Selasa, 12 Mei 2020 - 01:50 WIB

Sociopreneur: Berdaya dari Desa Bersama Agradaya | Ngopi Bareng PSM #04

Redaksi Jakarta - Penulis

Bisakah kita mendirikan sebuah usaha yang memberdayakan petani di desa dan meminimalkan dampak ke ekosistem?

Hari ini kita akan ngobrol dengan Agradaya yang punya misi mewujudkan bumi yang lestari melalui penerapan praktik pertanian dan perkebunan rempah yang berkelanjutan.

Seperti apa model bisnis dan pemberdayaan yang dilakukan oleh Agradaya? Apa saja tantangan mereka dalam menjalankan misi mereka, khususnya di masa pandemi ini?

Baca Juga |  Kursus-kursus Pendamping Desa M Arfandi | eps 162

Akademi Desa 4.0 mengundang anda untuk Ngopi (Ngobrol Pintar) Bersama PSM #04.

Tema: Sociopreneur: Berdaya dari Desa Bersama Agradaya
Jadwal: Rabu, 13 Mei 2020, 13.00 – 14.00 WIB
Narasumber: Andhika Mahardika (Founder & CEO Agradaya)

Baca Juga |  Desa Menata Program Jaring Pengaman Sosial Ekonomi Dampak Pandemi Covid-19 | Ngopi Bareng PSM #03

 

Follow WhatsApp Channel tvdesanews.id untuk update berita terbaru setiap hari Follow
Berita ini 97 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Talk Show

Lebih dari 900 BUMDes, Miliki Nomor Induk Berusaha

Kabar Pusat

Deklarasi MOJO Indonesia

Talk Show

Saatnya Millenial Tumbuhkan Bisnis Pertanian di Era Industri 4.0

Talk Show

Desa Itu Bukan Satuan Pemerintahan Tapi Organisasi Korporatisme Negara (State Corporatism)

Talk Show

Ruang Cakap SDGs Desa: Nilai Penting Data Desa Untuk Pembangunan

Talk Show

Penambahan Masa Jabatan Kades, Itu Hanya Bagian Kecil Saja

Talk Show

Laode M Syarif: Desa Inklusif, No One Left Behind

Talk Show

SINTHESA IPB Wujudkan Kemandirian Pangan dari Desa